Livechat Arenascore – Everton mengusung misi untuk menghindari zona degradasi saat bertandang ke markas Newcastle United pada pekan ke-31 Liga Inggris di Stadion St. James’ Park (Newcastle upon Tyne) , Rabu (3 April 2024). Saat ini , Everton hanya unggul tipis tiga poin dari Luton Town yang menduduki peringkat ke-18 yang berada di zona degradasi
Namun, Everton masih punya tabungan satu laga. Maka itu , kalau berhasil memenangi pertarungan kali ini , posisi Everton tentu semakin aman dari ancaman degradasi. Perlu kita ketahui , Everton sendiri di musim ini mendapatkan hukuman pengurangan 6 poin dari Asoasiasi Sepakbola Inggris , hal inilah menjadi alasan kenapa Everton hanya mampu menorehkan 25 poin meskipun mereka mencatatkan 8 kemenangan dan 7 kali imbang di musim ini
Adapun jelang lawatan ke markas Newcastle United , Everton sedang segar-segarnya karena sejumlah pemain kunci dipastikan bisa diturunkan pada duel nanti. Abdoulaye Doucouré dan Jack Harrison dalam kondisi yang fit begitu juga dengan Dominic Calvert-Lewin yang kini mulai mendapatkan kepercayaan tampil sebagai starter
Livechat Arenascore – Hanya saja , hasil buruk masih belum dapat dijauhi oleh Everton. Dalam lima pertandingan terakhir , tim besutan Sean Dyche harus puas dengan hasil dua kali imbang dan tiga kekalahan beruntun. Sederetan hasil negatif tentu saja cukup mempengaruhi mental maupun moral bertanding para pemain yang di tengah pekan ini harus menghadapi Newcastle United yang secara komposisi pemain jauh diatas mereka
Sedangkan di kubu tuan rumah , Newcastle United akhirnya berhasil kembali ke tren kemenangan usai tampil sensasional dan comeback dengan mengalahkan West Ham United dengan skor 4-3. Kemenangan ini tentu tak lepas dari andil Alexander Isak dan Harvey Barnes yang sama-sama menyumbang dua gol. Dengan tambahan tiga poin , kini Newcastle United menduduki peringkat ke-8 dengan 43 poin
Livechat Arenascore – Meski difavoritkan pada pertandingan kali ini , tetap saja Newcastle United harus berhati-hati. Pelatih Eddie Howe pun merasa tekanan itu karena Everton bakal tampil dengan skuat terbaiknya. Hal berbeda justru dialami oleh Newcastle United yang harus tampil tanpa diperkuat sejumlah pemain terbaiknya. Sebut saja Sven Botman , Kieran Trippier , Nick Pope , Callum Wilson , Joelinton , Lewis Miley hingga Sandro Tonali. Nama-nama tersebut jelas merupakan pilar inti dari Newcastle United di dua musim terakhir
Absennya para pemain tersebut tentu membuat pelatih Eddie Howe tidak mempunyai opsi yang ada. Contohnya di lini depan , Alexander Isak dan Anthony Gordon menjadi dua pemain tersisa sebagai ujung tombak yang sarat berpengalaman. Begitu juga dengan lini tengah yang tetap mengandalkan trio Miguel Almirón , Bruno Guimarães dan Sean Longstaff sebagai starter
♦ Prediksi Bola Lainnya ♦
⇒ Prediksi Bola
⇒ Kabar Arena
Sektor yang paling mendapat sorotan tentu saja ialah lini pertahanan. Hal ini berkaca pada laga terakhir melawan West Ham United yang harus kebobolan tiga gol. Absennya Sven Botman dan Kieran Trippier begitu terasa yang dimana sektor pertahanan seolah kehilangan sosok pemimpin dalam mengantisipasi serangan yang ada. Hal inilah yang coba diperbaiki Eddie Howe dengan tetap mempercayakan Fabian Schär sebagai pemimpin di lini pertahanan
Prediksi Skor Akhir ⇒ Newcastle United 2-1 Everton
» Website Resmi Arenascore «
⇒ www.arenascore.com
⇒ www.arenascore.global
⇒ www.arenascore.link
⇒ www.arenascore.fun
⇒ www.arenascore.co
⇒ www.arenascore.top
⇒ www.arenascore.net
⇒ www.arenascore.org
⇒ www.arenascore.me
⇒ www.arenascore.online
⇒ www.arenascore.club