Livechat Arenascore – Pertandingan kompetisi Jepang J2 League di pekan ke-34 akan ditutup dengan pertarungan sengit yang akan melibatkan tuan rumah Tokushima Vortis yang akan menjamu Iwaki FC di Pocari Sweat Stadium (Naruto). Jika berkaca pada pada hasil di beberapa pekan terakhir , sepertinya arah kemenangan akan lebih bercondong ke arah Tokushima Vortis selaku tuan rumah
Tokushima Vortis pastinya bertekad untuk melanjutkan tren positif setelah lima laga beruntun belum pernah kalah. Di partai terakhir skuat Tokushima Vortis berhasil kembali membuat kejutan usai mampu bermain imbang 0-0 kontra Shimizu S-Pulse. Hasil ini jelas menjadi hal positif bagi Tokushima Vortis yang di pekan ke-34 nanti akan berhadapan dengan Iwaki FC
Sementara itu, Iwaki FC datang ke Pocari Sweat Stadium tentu saja membawa tren kebangkitan. Tim besutan Yuzo Tamura baru saja menelan kekalahan tipis 1-2 saat menjamu Fagiano Okayama. Hasil ini jelas sangat disayangkan , mengingat Iwaki FC sempat tampil konsisten dengan tak terkalahkan di empat laga beruntun dengan rincian satu kemenangan dan tiga kali imbang
Livechat Arenascore – Jika berkaca pada tabel klasemen saat ini , kedua tim sama-sama masih tertahan di papan bawah klasemen. Tokushima Vortis kini menempati peringkat 16 dengan raihan 37 poin , sedangkan Iwaki FC juga belum beranjak dari peringkat 18 dengan poin sama yaitu 37 poin. Kedua tim ini sama-sama hanya unggul lima poin dari Zweigen Kanazawa yang kini berada di zona degradasi
Bicara soal perkiraan komposisi pemain , Tokushima Vortis masih akan mengandalkan Eiji Shirai sebagai kreator serangan. Playmaker berusia 27 tahun tersebut tampil solid dengan dipasangkan bersama Kazuki Nishiya di sektor gelandang. Untuk posisi striker , Kaito Mori sepertinya akan kembali diplot sebagai ujung tombak. Penyerang berusia 23 tahun tersebut menjadi mesin gol klub dengan torehan 12 gol
♦ Prediksi Bola Lainnya ♦
⇒ Prediksi Bola
⇒ Kabar Arena
Livechat Arenascore – Di lain pihak , Iwaki FC berpeluang mengandalkan Kaina Tanimura dibarisan lini serang. Penyerang berusia 25 tahun tersebut masih menjadi pilihan utama meskipun dari segi gol tidak terlalu memuaskan. Dari 33 laga yang sudah dilalui , Kaina Tanimura hanya mampu mencetak 5 gol saja. Catatan ini justru lebih baik dari rekan-rekannya yang lain. Sebut saja Ryo Arita (3 gol) , Yoshishito Kondo (1 gol) dan Shu Yoshizawa (2 gol)
Prediksi Skor Akhir ⇒ Tokushima Vortis 1-1 Iwaki FC
» Website Resmi Arenascore «
⇒ www.arenascore.com
⇒ www.arenascore.global
⇒ www.arenascore.link
⇒ www.arenascore.fun
⇒ www.arenascore.co
⇒ www.arenascore.top
⇒ www.arenascore.net
⇒ www.arenascore.org
⇒ www.arenascore.me
⇒ www.arenascore.online
⇒ www.arenascore.club